Saving
Last updated
Last updated
Saving adalah sebuah fitur yang dapat di akses oleh semua Pengguna Bearproof . Fitur ini akan melakukan âStakingâ secara otomatis setiap harinya dengan tujuan untuk mendapatkan bunga dari Binance menggunakan USDT yang tidak di tradingkan.
Pada halaman Saving, terdapat berbagai fitur dan menu, yaitu:
Keuntungan harian yang diperoleh dari saving,
Tetapkan jumlah USDT yang ingin Anda simpan,
Jumlah tabungan yang telah Anda tetapkan sebelumnya,
Total tabungan yang Anda peroleh dari saving.
Tampilan Keuntungan harian akan dicatat di halaman Keuntungan Harian
Masukan jumlah USDT yang anda ingin taruh di saving. USDT yang akan di savingkan dengan minimum sebesar 100 USDT. Jika sudah masukan jumlah USDT silakan menekan tombol Mulai.
Setelah memasukkan jumlah USDT untuk saving dan memulai, halaman Saving akan menampilkan beberapa menu:
Hentikan - digunakan untuk membatalkan saving yang telah Anda tetapkan,
Edit Jumlah - untuk mengubah jumlah USDT yang telah ditetapkan sebelumnya,
Jumlah Tabungan Maks - total USDT yang telah Anda masukkan untuk saving,
Jumlah Tabungan - total yang Anda dapatkan dari saving.